Bhabinkamtibmas Ngawangkong di Pos Pelayanan Desa Purwadana

    Bhabinkamtibmas Ngawangkong di Pos Pelayanan Desa Purwadana

    Polres Karawang - Bhabinkamtibmas Polsek Telukjambe Timur Aiptu Mamat Ruhimat dan masyarakat ngawangkong di Pos Pelayanan Desa Purwadana, Telukjambe Timur, Karawang, Kamis (2/1/2025).

    Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Edwar Zulkarnain, SIK., SH., MH melalui Kapolsek Telukjambe Timur AKP Iis Puspita, SH., MH menyampaikan, bahwa kegiatan ini sebagai sarana untuk mengetahui seputar informasi maupun masukan terkini tentang kamtibmas.

    Selaku Kapolsek Telukjambe Timur, AKP Iis Puspita, SH., MH mengarahkan Bhabinkamtibmas Desa Purwadana, Aiptu Mamat Ruhimat, guna menyambangi sekaligus ngawangkong bersama masyarakat serta anggota Linmas.

    "Selain bersilaturahmi, Bhabinkamtibmas sekaligus berdialog dan menyampaikan pesan-pesan soal kamtibmas, " kata Kapolsek Telukjambe Timur.

    Mari kita tumbuhkan keakraban, guna menjaga kekompakan dan kebersamaan dengan tujuan memelihara lingkungan yang harmonis dan tertib.

    Srikandi Polri itu juga mengingatkan kepada masyarakat untuk selalu berhati-hati dan waspada terhadap kejahatan. Oleh karena itu jadilah masyarakat yang baik, sadar hukum, taat aturan dan patuh pada kebijakan pemerintah.

    Kapolsek menandaskan, "Jika suatu waktu terjadi hal-hal gangguan kamtibmas di lingkungan, segera melaporkannya kepada Polsek Telukjambe Timur, "

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Ciptakan Kamtibmas Aman dan Kondusif Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Telukjambe Timur Lakukan Patroli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polisi Karawang melaksanakan Patroli Wilayah dan Sambang Bersama Masyarakat
    Upaya Polisi Jaga Kamtibmas Optimalkan KRYD Patroli Prekat di Karawang
    Satgas Yonif 715/Mtl laksanakan pengobatan keliling Gratis
    Hendri Kampai: Perjuangkan Kebijakan yang Berpihak Rakyat, Presiden Prabowo Jadi Pahlawan Indonesia
    Dandim 1714/PJ Hadiri Perayaan Natal Gabungan
    Kapolsek Telukjambe Timur Pimpin Apel Pam Pergantian Malam Tahun Baru 2024-2025
    Gait Silaturahmi Kapolsek Tempuran Ke Mako Ramil 0403 Rawamerta Dalam Rangka Sinergitas TNI Polri
    Sambangi Masyarakat Binaannya melalui Patroli Dialogis Jelang Tahun Baru 2025. Guna Ciptakan Cooling System. Personil Polsek Tempuran. 
    Polsek Purwasari Polres Karawang Tingkatkan  Kegiatan Patroli Cegah Gangguan Kamtibmas
    Tingkatkan Keamanan Polsek Pedes Polres karawang Himbau Masyarakat Desa
    Kapolsek Rengasdengklok, Turun Langsung Ke Lokasi Penemuan Mayat Tanpa Identitas Di Saluran Irigasi
    Sambangi Masyarakat Binaannya melalui Patroli Dialogis paska Pilkada Serentak 2024 . Guna Ciptakan Cooling System. Personil Polsek Tempuran. 
    Anggota Polsek Rengasdengklok Polres Karawang Datangi TKP Penemuan Mayat Di Irigasi Desa Kemiri
    Patroli KRYD Malam Personel Polsek Lemahabang
    Sinergitas TNI POLRI, Polsek Tempuran Terima Kunjungan Danposramil Rawamerta di Mako Pollseke Tempuran Polres Karawang.
    Polres Karawang Kapolsek Pakisjaya Ipda Nana Atmaja lakukan Giat Jumat Curhat di Masjid Al Istiqomah Desa Telukbuyung
    Polres Karawang Anggota Polsek Pakisjaya berikan Himbauan Kamtibmas Kepada Tokoh Masyarakat Desa Telukjaya Kec Pakisjaya
    Polres Karawang, Sinergitas TNI-Polri Tingkatkan Eskalasi Pam Idul Fitri 1445 H
    Polres Karawang Bhabinkamtibmas Polsek Pakisjaya berikan Himbauan TPPO kepada Warga Desa Tanjungbungin Kec Pakisjaya
    Polres Karawang Anggota Polsek Pakisjaya Lakukan patroli Antisipasi 3C di Loket Wisata Pantai Pakisjaya

    Ikuti Kami