Polsek Telukjambe Timur Tindaklanjuti Dumas Terkait Penggunaan Knalpot Brong di Perumaha

    Polsek Telukjambe Timur Tindaklanjuti Dumas Terkait Penggunaan Knalpot Brong di Perumaha

    Polres Karawang - Pawas Piket Polsek Telukjambe Timur beserta personel tindaklanjuti laporan pengaduan masyarakat (Dumas) melalui Layanan Lapor Pak Kapolres terkait adanya penghuni kontrakan yang menggunakan kanlpot brong.

    Pasalnya, laporan Dumas tersebut datang dari warga Perumahan Sirnabaya Indah Blok C8/22 Desa Sirnabaya, Kecamatan Telukjambe Timur, Karawang, Jumat (15/11/2024).

    Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Edwar Zulkarnain, SIK., SH., MH melalui Kapolsek Telukjambe Timur AKP Iis Puspita, SH., MH menjelaskan, pihaknya segera berkoordinasi dengan Ketua RT setempat.

    "Selanjutnya, petugas mendatangi kontrakan yang dimaksud, dan memberikan imbauan kepada penghuni kontrakan yang menggunakan knalpot brong, " ungkap Kapolsek.

    "Personel juga mengimbau untuk menggantinya dengan knalpot standar pabrikan kepada pengguna knalpot brong tersebut, " lanjut Srikandi Polri itu.

    "Imbauan ini perlu untuk dilakukan, dengan harapan bisa memberikan dampak positif bagi anak-anak muda tersebut, " tegas Kapolsek.

    Kapolsek mengimbau kepada anak-anak muda yang masih memasang knalpot brong di motornya, untuk segera mengganti dengan knalpot yang sesuai standar. Jika tidak, maka pihaknya akan menindak sesuai dengan peraturan perundang-undangan.

    "Kami berharap, masyarakat khususnya para remaja tidak lagi menggunakan knalpot brong demi kenyamanan kita bersama, " pungkasnya.

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Telukjambe Timur...

    Artikel Berikutnya

    Polisi Lakukan Patroli Dialogis, Sasar Jukir...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bhabinkamtibmas Ajak Warga Purwadana Jaga Pilkada Damai melalui Giat Cooling System
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Antisipasi Objek Vital dari Kejahatan, Polsek Pangkalan Laksanakan Patroli Perbankan
    Polsek Pangkalan Konsisten Jaga Wilayah Perbatasan dari Aksi Kejahatan Jalanan
    Kapolsek Rengasdengklok Pimpin Pengamanan Kegiatan Jalan Santai Yang Diselenggarakan Relawan Jalur Proklamasi
    Kapolsek Tempuran Sambangi Warga Masyarakat Kec. Tempuran Guna Ciptakan Cooling System Jelang Pilkada 2024. 
    Sinergitas TNI - POLRI, Menghadiri Acara Pengundian Program Panen Hadiah Simpedes BRI
    Guna Ciptakan Cooling System, Personil Polsek Tempuran. Sambangi Masyarakat Binaannya melalui Patroli Dialogis Menjelang Pilkada Serentak 2024.  
    Berantas Judol, Personil Bhabinkamtibmas Himbau Warga jauhi Judi Online
    Kapolsek Rengasdengklok Pimpin Pengamanan Kegiatan Jalan Santai Yang Diselenggarakan Relawan Jalur Proklamasi
    Jajaran Polsek Tempuran Hadiri Pemakaman Almarhum Aiptu Ujang Sutrisman di Karawang Barat
    PLT Kapolsek Tirtajaya melaksanakan Monitoring Pelantikan dan Bimtek PTPS Panwaslu Kecamatan Tirtajaya pada Pilkada Tahun 2024
    Anggota Polsek Tirtajaya Ciptakan Keamanan di Perbatasan Wilayah pada malam hari
    Giat Ngawangkong Satkamling Sembari Pembinaan Patroli Połsek Tempuran Polres Karawang guna ciptakan cooling system.
    Polres Karawang Kapolsek Pakisjaya Ipda Nana Atmaja lakukan Giat Jumat Curhat di Masjid Al Istiqomah Desa Telukbuyung
    Polres Karawang Anggota Polsek Pakisjaya berikan Himbauan Kamtibmas Kepada Tokoh Masyarakat Desa Telukjaya Kec Pakisjaya
    Polres Karawang, Sinergitas TNI-Polri Tingkatkan Eskalasi Pam Idul Fitri 1445 H
    Polres Karawang Bhabinkamtibmas Polsek Pakisjaya berikan Himbauan TPPO kepada Warga Desa Tanjungbungin Kec Pakisjaya
    Polres Karawang Anggota Polsek Pakisjaya Lakukan patroli Antisipasi 3C di Loket Wisata Pantai Pakisjaya

    Ikuti Kami